QRIS by Tenanan

Untuk UMKM Indonesia

QRIS yang Bikin Jualan Lebih Tenang.

Dibuat khusus UMKM: warung, toko kelontong, pedagang pasar. Cukup daftar akun (username/nomor HP) atau masuk dengan Google, kamu bisa terima pembayaran non-tunai dengan tampilan sederhana, fee transparan, dan saldo tercatat rapi.

Usaha Makin Rapi

Pembeli tinggal scan, transaksi langsung tercatat otomatis.

Kenapa UMKM Pilih Tenanan?

Daftar Sekali, Langsung Pakai

Buat akun dengan username/nomor HP atau masuk lewat Google. QRIS siap dibuat dalam hitungan menit.

Saldo Masuk Teratur

Transaksi sukses masuk saldo H+1 (besok) setelah settlement.

Biaya Jelas di Depan

Biaya admin dihitung otomatis dan tampil sebelum konfirmasi.

Cara Mulai Terima Pembayaran

Langkah 1

Daftar akun atau masuk dengan Google

Langkah 2

Masukkan nominal transaksi

Langkah 3

Tunjukkan QRIS ke pembeli

Langkah 4

Dana masuk saldo H+1

FAQ

Berapa biayanya?

Di bawah Rp 110.000: 2% + Rp 350. Di atasnya: 3%. Semua tampil sebelum transaksi dibuat.

Kapan uang bisa ditarik?

Setelah transaksi sukses dan settlement H+1, saldo bisa dicairkan.

Apakah aman?

Aman. Verifikasi identitas memakai Didit saat penarikan, data biometrik dienkripsi dan tidak disimpan.